Meskipun sebelumnya saya sudah pernah kepikiran untuk menulis perihal kampung halaman, jelasnya keinginan itu sudah lama mengendap dan kini kembali muncul ke permukaan setelah membaca tulisan Mbak Impian Nopitasari yang terbit di kolom detikNews (05/09), “Ke Mana Harus Pulang?”